--> Cara Cetak Undangan Tinta Emas | Kios Grafis

Cara Cetak Undangan Tinta Emas

Posted by Kios Grafis on Senin, 21 September 2015

Contoh Klise Hotprint / Tinta emas
Cetak undangan dengan tinta emas (hotprint) itu tidaklah sulit. Berikut ini langkah-langkah membuat tulisan emas pada undangan:

  1. Kosongkan tulisan yang akan dibuat tulisan emas pada undangan. Hal ini agar mempermudah dalam proses hotprint.
  2. Buat Klise hotprint. Kamu bisa buat di : 
  • Ireng Dop, JL Suryodiningratan, No. 32, Pugeran, Yogyakarta, DI Yogyakarta (0274) 788 8872
  • Multi Pratama, Jl Bintaran Tgh 13-D Wirogunan, Mergangsan Yogyakarta (0274) 377350
Selanjutnya tinggal kamu antar saja undangan beserta klise hotprint tadi ke tempat jasa hotprint. Bisa ke Ireng Dop dengan alamat diatas atau ke Baker Production jl. Gambiran Yogyakarta(pom gambiran ke selatan +- 200 m, timur jalan)





Untuk harga jasa hotprint biasanya dihitung per titik / area dengan biaya sekitar Rp40 - 50/titik. Tetapi nanti kena minimal order sebesar Rp50.000,-. Jadi misal total biaya jasa hotprint dibawah 50 ribu tetap akan dihitung 50 ribu. Harga ini berlaku untuk tinta emas & perak. Harga bisa berubah sewaktu-waktu.

Untuk harga pembuatan Klise Hotprint berkisar antara 30rb - 50rb (3 titik hotprint) dengan lama pengerjaan 1 - 5 hari kerja.

Semoga bermanfaat




Blog, Updated at: 15.39

Postingan Populer


Diberdayakan oleh Blogger.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...